simpanan berjangka
February 27, 2023 2023-02-27 11:20simpanan di bank atau koperasi yang penyetorannya dilakukan sekali dan penarikannya hanya dapat dilakukan pada waktu tertentu menurut perjanjian antara penyimpan dengan bank atau koperasi yang bersangkutan